Sabtu, 21 Mei 2016

Titisan Surga, Kawah Putih Ciwidey Bandung

Wisata Kawah Putih Ciwidey Bandung, pasti sudah sangat femiliar dong.
Dataran tinggi Bandung Selatan ini sangat cantik loh travellers. Banyak banget inspirasi dari sudut sudut  gambar lahir dari bidikan kamera di kawah putih yang angker dan berwibawa ini.




 Travellers, ternyata Kawah Putih adalah tempat dimana titisan surga pernah diturunkan ke bumi, begitu anggun, tenang, menghanyutkan.  

Semilir angin yang membawa pergi kabut pekat uap belerang jadi menjauh. Travellers kalau kalian Teriak kuat-kuat; konon katanya akan diteruskan echo-nya oleh dinding-dinding padas ke surga.
Dinginnya angin gunung yang menyelinap ke tulang sumsum membuat kalian gak kuat berlama-lama disini. Hehehe


Suasana yang hening di tempat itu akan membawa suasana rileks travellers.
Untuk tarif tiket masuk kawah putih cukup murah loh travellers, yaitu :
Untuk wisatawan lokal biaya masuk Rp 18.000
Untuk wisatawan mancanegara biaya masuk Rp 50.000


Tidak ada komentar:

Posting Komentar